BURON SELAMA 13 TAHUN BERHASIL DIAMANKAN TIM TABUR KEJAKSAAN
Tim Intelijen Kejaksaan Agung (Satgas SIRI) bersama Tim Kejaksaan Tinggi Jawa Timur berhasil mengamankan Terpidana yang masuk dalam Daftar Pencarian Orang (DPO) asal Kejaksaan Negeri Surabaya dalam perkara penipuan